Mulai Senin 28 Maret 2011, BBC Indonesia menghentikan siaran radio yang dipancarkan lewat gelombang pendek, SW.
Namun anda tetap bisa mendengarkan siaran lewat sejumlah stasiun radio FM di beberapa kota di Indonesia.Selain itu, siaran BBC Indonesia juga bisa didengarkan langsung lewat situs bbcindonesia.com pada pukul 05.00-05.30 WIB dan pukul 18.00-18.30 WIB.
Siaran tersebut masih tersedia dan bisa anda dengarkan di bbcindonesia.com selama 24 jam sebelum diganti dengan siaran terbaru.
Penghentian siaran radio lewat gelombang SW dilakukan sebagai bagian dari penghematan anggaran BBC.
Di kawasan Asia Pasifik, siaran Bahasa Mandarin dan Vietnam juga dihentikan sementara Birma masih melanjutkan siaran lewat gelombang pendek SW. Hind
Tidak ada komentar:
Posting Komentar