Sebagaimana
tahun-tahun sebelumnya, China Radio International seluruh seksi bahasa
Asia Tenggara menyelenggarakan pemilihan berita populer sepanjang tahun.
Tahun ini CRI kembali mengajak pendengar dan pengguna internet
bersama-sama meninjau ulang seluruh tahun 2012 dan ambil bagian dalam
pemilihan “10 Berita Utama Asia Tenggara 2012″. Dalam menggelar acara
ini, CRI bekerjasama dengan partner dari kawasan ini, seperti Harian
Qiandao Ribao, Radio Elshinta, Sinar Harapan, Radio Televisyen Malaysia, Utusan, Indonesian Shangbao, Kantor Berita Vietnam, Laos National Radio
, Laos National Television Station, National Radio of Cambodian, Surat
Kabar Pasaxon, Viantiane Times, Vietnam National Ditigal Television
Station, Vietnam Quang Ninh Broadcasting Station, Voice of Vietnam, dan
Cularadio.
Kegiatan kali ini mengadakan seleksi penghargaan untuk “partisipasi
pengguna internet”, Anda berkemungkinan mempunyai kesempatan memenangkan
suvenir indah dari CRI. Peraturan kegiatan sangat sederhana, yaitu
pengakses internet dapat memforward pilihannya di setiap situs web CRI
dalam bahasa negara-negara Asia Tenggara antara tanggal 10 dan 31
Desember 2012.Mohon untuk mengkonfirmasi keakuratan alamat email Anda yang dikirim dalam penyertaan ini, agar dapat ambil bagian dalam undian pemenang hadiah CRI. Dan mohon ditinggalkan alamat Anda yang tepat untuk dapat menerima suvenir indah dari CRI apabila Anda memenangkan suvenir. Selamat memilih dan terima kasih atas partisipasi Anda.
Nominasi 10 Berita Utama Asia Tenggara 2012
1. Pemimpin partai oposisi Myanmar Aung San Suu Kyi terpilih sebagai anggota Parlemen.
2. Tersangka utama Tragedi Sungai Mekong di Laos.
3. ASEAN+3 memperbesar skala mekanisme Inisiatif Chiang Mai.
4. Menteri Pertahanan AS mengadakan kunjungan perdana ke Teluk Cam Ranh pasca Perang Vietnam.
5. Kasus Pulau Huangyan antara Tiongkok dan Filipina mereda.
6. AS dan Myanmar memulihkan hubungan diplomatik tingkat duta besar.
7. Pertemuan Menteri Luar Negeri ASEAN untuk pertama kalinya gagal menelurkan pernyataan bersama.
8. Kamboja dan Thailand menarik sebagian tentara dari daerah perbatasan yang dipersengketakan.
9. Program penggabungan sistem transaksi ASEAN Exchanges diresmikan.
10. Pemerintah Filipina sepakati kerangka perdamaian dengan kekuatan separatis terbesar.
11. Mantan Raja Kamboja Norodom Sihanouk meninggal.
12. Laos Diterima sebagai Anggota WTO.
13. Proyek pembangunan Bendungan Xaignabouli Laos dimulai.
14. ASEAN memulai perundingan hubungan kemitraan ekonomi komprehensif regional (RCEP).
15. Parlemen Vietnam amendemen UU Pemberantasan Korupsi.
10 Berita Utama dari Radio Elshinta(1) Andi Mallarangeng Mengundurkan Diri Sebagai Menpora
(2) WHO Nyatakan Hepatitis Sebagai Masalah Kesehatan di Asia
(3) Ekspor China Meningkat 9,9%
(4) RI Minta Peran Aktif China Ciptakan Perdamaian di Suriah
(5) SBY Kecewa ASEAN Gagal Sepakat Soal Laut China Selatan
(6) China dan Rusia Tolak Pergantian Rezim di Suriah
(7) Perimbangan Kekuatan Ekonomi Dunia
(8) Jepang Tuntut China Lindungi Warganya
(9) Jembatan Jutaan Dollar di China Ambruk
(10) Kopassus TNI dan China Gelar Latihan Bersama
Informasi selengkapnya kunjungi website CRI DISINI
Tidak ada komentar:
Posting Komentar